Sabtu, 20 November 2010

cara membuat program ramalan di QBASIC

QBasic adalah IDE dan juru bahasa untuk varian dari bahasa pemrograman BASIC yang didasarkan pada QuickBasic. Kode dimasukkan ke dalam IDE dikompilasi ke bentuk peralihan, dan ini bentuk peralihan segera ditafsirkan pada permintaan dalam IDE  Hal ini dapat berjalan di bawah hampir semua versi DOS dan Windows.

disini saya ingin sekedar berbagi tentang bagaimana kita dalam membuat program berbentuk kuis atau pertanyaan pada QBASIC, sebenarnya banyak cara yang dapat kita lakukan untuk mebuat program ini tergantung logika kita ajah,hhe, namun disini gw mau ngasih contoh ajah, salah satu bagaimana cara membuat program kuis ini, nah ini dia CLSnya,

cls
color 10
print "                                          ============"
print "                                          =       KUIS      ="
print "                                          ============"
print ""
print ""
print "'
print "                                          PRIMBON 2012"
print ""
print ""
input "tekan (Y) untuk memulai kuis :", jawab$
if jawab$ = "Y" or jawab$ = "y" then goto 10

10 print ""
cls
color 15
print "menemukan kriteriamu dan pasangan anda"
print ""
print "nama anda :", nama$
print "nama pasangan anda :", namap$
cls
print "apakah anda menyayangi pasangan anda ?"
print ""
print "1. ahh biasa ajah, soalnya pasangan gw ga romantis sih, pelit lagi"
print ""
print "2. yaa gimana yaa, di bilang sayaang ya sayaang, di bilang ga juga iaa,haha"
print ""
print "3. gw cinta mati sama pacar gw"
print ""
input "jawaban :", A
select case A
case 1
let A = 1
case 2
let A = 2
case 3
let A = 3
end select
cls
print "dimana biasanya anda berpacaran ?"
print ""
print "1. saya biasanya janjian di mall, terus kita nnton deh film yang bgs,klo ga ada yg bgs ya nnton ajah, yang penting bisa berduaan,hhe"
print ""
print "2. di rumah tetangga, soalnya kita backstreet dari orang tua"
print ""
print "3. di resto ternama, dengan lilin lilin yang membuat suasana romantis, sooo sweeeeet"
print ""
input "jawaban :", B
select case B
case 1
let B = 3
case 2
let B = 1
case 3
let B = 2
end select
cls
print "apa yaang kamu lakukan bila sedang kencan dengan pasangan anda ?"
print ""
print "1. klo lagi makan breng, gw suka suapin dia biar terlihat perhatian sama doi"
print ""
print "2. ngasih kejutan buat si doi, biar dia makin cinta sama kita"
print ""
print "3. beliin dia cokelat, soalnya dia suka banget sama cokelat"
print ""
input "jawaban :", C
select case C
case 1
let C = 2
case 2
let C = 3
case 3
let C = 1
end select
cls
let X = A + B + C
select case X
case is < 6
print "nama$ ; " dan pasangan anda "; namap$
print "kalian termasuk pasangan yang suka putus nyambung, mengapa ?karena kalian beruda mempunyai sifat bosenan, namun sebenernya anda dan pasangan anda saling mencintai, cuma anda atau pasangan anda terkadang merasa jenuh, mungkin hubungan anda hanya bertahan 1 bulan, atau mungkin hanya 3 hari"
case is < 8
print "nama$; " dan pasangan anda "; namap$
print "kalian berdua mempunyai keakuratan cinta 70%, karena kalian berdua saling menyayangi satu dengan yang lain, namun terkadang salah satu di anttara kalian suka egois, kurangilah kegoisan itu agar kalian bisa bersama selamanya"
case is < 10
print " nama$; " dan pasangan anda "; namap$
print "kalian adalah pasangan yang sempurna, kalian dapat saling menyayangi dan mencintai, saling menghargai kekurangan dan kelebihan pasangan anda, dan mungkin hubungan ini akan berlanjut kepernikahan"
end select
input "apakah anda mau ulang lagi (y/t)?", jawab$
if jawab$ = "Y" or jawab$ = "y" then goto 10
color 10
print ""
print ""
print ""
print "                                            ===================="
print "                                            =             thank you            ="
print "                                            ===================="





nahh gitu doang si, ga ribet kan? ini bisa di modifakasi tergantung kalian mau membuat soal dan pertanyaan seperti apa, di atas saya menggunakan select case untuk menginput pertanyaan dan memberikan nilai kepada variabel tersebut, agar kita mudah untuk membuat kesimpulanya, sebenernya program ramalan yang ada di komputer" tuh blm tentu tepat ramalanya, soalnya ini sih tergantung si pembuat programnya mau nulis apa,hahaha, makanya jgn deh percaya sama ramalan, thanx yaa klo udah ngintip, jgn lupa coment ya kawaan.oke,hahaha

1 komentar:

  1. mau tanya nih kak,, kalo kita mau bikin soal nya ampe 10 soal,, brarti case ama let nya itu gmana ka?? saya masih bingung,,,
    trus buat pilihan ganda nya bisa kan ga harus pake angka???

    BalasHapus