Senin, 14 Januari 2013

Perintah-Perintah MySQL Dasar


Dalam penggunaan Database kita sering membuat perintah-perintah SQL, berikut ini contoh-contoh perintah SQL sederhana. Harapannya dengan memahami perintah sederhana kita bisa mengembangkan perintah yang lebih kompleks.

Merubah nama Tabel:
RENAME TABLE `sekolah`.`nilai` TO `sekolah`.`tbl_nilai` ;

Merubah isi field (nama)
UPDATE `sekolah`.`guru` SET `nama` = 'joni a' WHERE `guru`.`idguru` = 'g010';

Menghapus data field (id=g001)
DELETE FROM `sekolah`.`guru` WHERE `guru`.`idguru` = 'g001


Menampilkan isi table (table guru)
Select * from guru

Menampilkan sebagian field (table siswa field nis dan field nama)
Select nis, nama, from siswa;

Menampilkan isi field/record (table pelajaran dengan kode p001)
SELECT * FROM `pelajaran` WHERE pelajaran.kode_mp = 'p001'

Menghitung isi data sebuah table (table siswa)
select count(*) from siswa;    => (count(*) tanpa spasi)

Menambah isi sebuah field (table tbl_nilai field nilai)
SELECT sum( nilai ) FROM tbl_nilai;  =>tipe data harus angka

MElihat isi data antara nilai (table tbl_nilai field nilai)
select * from tbl_nilai where nilai between 80 and 90;

Mengurutkan isi data sebuah field (table siswa field nama)
SELECT * FROM `siswa` order by nama asc;(asc => AZ, desc =>ZA)

Menampilkan sesuai karakter yang diinginkan (data ada karakter “JO”)
SELECT * FROM `siswa` WHERE nama like '%jo%'; (tanda % mewakili karakter didepan atau belakang)

Menampilkan sesuai karakter yang diinginkan (sebelah kiri)
SELECT * FROM `siswa` WHERE left(nama,1)=’a’; (abdul, aan, ani dll)

Menampilkan sesuai karakter yang diinginkan (sebelah kanan)
SELECT * FROM `siswa` WHERE right(nama,1)=’i’; (ani, joni,kiki, dll)

Menampilkan sesuai karakter yang diinginkan (sebelah tengah)
SELECT * FROM `siswa` WHERE mid(nama,2,1)=’d’; (ade, ida, edo, dll)

Untuk tipe data numeric(double, integer, dll)
Menampilkan nilai tertinggi
Select max(nilai) from tbl_nilai;  (table tbl_nilai field nilai)

Menampilkan nilai terendah
Select min(nilai) from tbl_nilai;  (table tbl_nilai field nilai)

Menampilkan nilai rata-rata
Select avg(nilai) from tbl_nilai;  (table tbl_nilai field nilai)

Menampilkan satu kelompok satu data
select * from siswa group by jurusan;

Menampilkan data lebih dari 1 tabel
Select namatabel.field, namatabel.field from tabel1, tabel2 where namatabel.field=namatabel.field;
SELECT siswa.nis, siswa.nama, tbl_nilai.nilai FROM siswa, tbl_nilai where siswa.nis=tbl_nilai.nis;

Mengetahui jumlah data di suatu table dengan referensi data lainnya
select count(*), siswa.nis, tbl_nilai.nis from siswa,tbl_nilai where siswa.nis=tbl_nilai.nis;  =>Jumlah yang muncul adalah sesuai record di table tbl_nilai

Membuat table baru dari table yang sudah ada
create view RELASI_NILAI as select siswa.nis, siswa.nama, tbl_nilai.kode_mp, tbl_nilai.nilai from siswa,tbl_nilai where siswa.nis=tbl_nilai.nis;


Tidak ada komentar:

Posting Komentar